Transformator Distribusi

Tujuan dari penggunaan transformator distribusi adalah untuk mengurangi tegangan utama dari sistem distribusi listrik untuk tegangan pemanfaatan penggunaan konsumen.Transformator distribusi yang umum digunakan adalah transformator step-down 20kV/400V. Tegangan fasa ke fasa sistem...

Sistem Pendingin Transformator

Sistem pendinginan trafo dapat dikelompokkan sebagai berikut :1. ONAN ( Oil Natural Air Natural )Sistem pendingin ini menggunakan sirkulasi minyak dan sirkulasi udarasecara alamiah. Sirkulasi minyak yang terjadi disebabkan oleh perbedaan beratjenis antara minyak yang dingin dengan minyak yang panas.2. ONAF ( Oil Natural Air Force )Sistem pendingin...

Proteksi Transformers | Trafo

Artikel ini bersumber dari: http://diharrahman.wordpress.com/2010/10/22/proteksi-transformatorProteksi pada transformator menggunakan relai-relai yang berfungsi sebegai pendeteksi kesalahan-kesalahan atau ketidaknormalan kerja transformator. beberapa relai yang digunakan untuk menanggapi gangguan-gangguan pada transformator adalah :1. Relai BucholztPenggunaan...

Instrumen dan kontrol

Kontrol artinya mengatur, menyetel atau menyelaraskan atau mengkoordinasikan, tetapi kata “kontrol” mempunyai yang berbeda-beda setiap orang, tergantung penggunaannya.Contoh diruangan, kata”kontrol”  artinya “ thermostat” yang mengukur dan mengatur suhu ruangan pada level tertentu....

Sistem Pembangkit Listrik

Listrik merupakan kebutuhan kita sehari - hari,  banyak peralatan - peralatan yang kita gunakan embutuhkan listrik sebagai sumber tenaga utamanya, namun mungkin banyak dari kita yang masih belum familiar bagaimana sistem yang bekerja sehingga kita dapat menikmati lsitrik dengan leluasa. Banyak memang sistem pembangkit listrik yang ada di Indonesia,...

Alat Ukur Instrumentasi

TachometerDigunakan untuk mengukur putaran mesin/generator.Satuan yang digunakan Putaran Per Menit (Rotation per Minute /Revolution permenit / Rpm).Tipe yang banyak dipakai pada mesin Diesel, dilengkapi dengan jam jalan mesinUntuk mesin Diesel batas ukur disesuaikan dengan kebutuhan...

Power Plant System | Backfeeding

      Salah satu istilah baru dari dunia listrik yang saya dapatkan ketika mengikuti pre commisioning pada pembangkit listrik tenaga gas di borang miliknya PLN yang dibuat oleh WIKA adalah backfeeding, dan berikut saya paparkan sekilas mengenai backfeeding ini, semoga bermanfaat.       Backfeeding...

Sensor, Transmiter dan Transducer

Pada tulisan ini akan dibicarakan ulasan singkat mengenai perbedaan antara  Sensor, Transmiter dan Transducer yang sering kali membuat bingung dalam membedakan ketiga istilah dalam instrumentasi tersebut, semoga bermanfaatSensor:- Elemen sensing primer-Berfungsi mengkonversikan besaran fisis sinyal yang dapat dikenal oleh komponen lain, seperti...

Listrik Statis

      Atom, merupakan wujud partikel terkecil yang menyusun semua material di dunia ini. Sebuah benda, komputer yang kamu gunakan, sepatu yang kamu pakai bahkan tubuh kamu sendiri, semuanya tersusun atas atom-atom. Atom sendiri terdiri dari inti yang padat...