Tips Instal Windows XP / Vista / Seven dengan USB

Banyak NetBook (Laptop Mini) sekarang dengan tampilan yang begitu minimalis namun tidak dilengkapi dengan Drive CD/DVD, hal ini akan menjadi kendala ketika kita ingin menginstal sesuatu yan memerlukan booting melalui CD/DVD seperti windows / linux daln lain - lain, solusi singkatnya ya dengan membeli CD/DVD Eksternal, tapi ternyata dapat kita atasi dengan membuat USB Flashdisk kita sebagai drive yang akan digunakan untuk booting. baca juga tulisan sebelumnya Trik / Tips Install Linux dengan FlashDisk

Berikut langkah - langkahnya:

1. Download software WinToFlash, disini



Tips Instal Windows XP / Vista / Seven dengan USB

2. Kita dapat memilih berbagai macam tipe pada tab advance, untuk transfer file windows ke usb, pilih transfer windows setup to USB drive

 Tips Instal Windows XP / Vista / Seven dengan USB 

3. Tentukan dimana file source windows dan drive usb yang akan digunakan. 


Tunggu prosesnya sampai selesai.
Baca juga:


Keyword:

0 komentar:

Posting Komentar